cara mengatasi hp advan s50k (5041) nyangkut di akun google terbaru
cara mengatasi hp advan s50k (5041) tidak bisa melewati akun google 100% berhasil
hai sobat zahra cell bagaimana kabarnya kali ini semoga dalam keadaan baik baik saja, kali ini saya ingin berbagi tentang cara mengatasi hp adavan s50k yang nyangkut di akun google ini biasanya terjadi setelah kita melakukan flash atau reset hp baik itu dalam keadaan terkunci karena lupa pola atau karena reset biasa melalui menu pengaturan.
oke jadi jika hp sobat zahra cell mengalami kondisi seperti itu untuk bisa melewati verifikasi akun google kita perlu melakukan bypass frp untuk akun google hp advan s50k ini, nah untuk melakukan itu ada beberapa hal yang persiapkan sebelum melakukan bypass.
Bahan reset Frp advan S50k di bawah ini :
• Google account Manager 6.0.1 download disini
• frp bypass download disini
1. Cara hapus akun google di advan S50K lewat aplikasi pesan:
1. Pindahkan bahan-bahan di atas ke kartu memori menggunakan komputer atau hp lain
2. masukan memori ke hp advan S50K lalu hidupkan selanjutnya sambungkan ke jaringan internet menggunakan wifi.
3. lalu pilih tambahkan jaringan wifi "+" lalu ketikan sembarang huruf, lalu tekan sampai muncul tulisan pilih titik 3 kanan atas, pilih bagikan, pilih pesan.
4. Masuk menu pesan pilih tanda "+" di sebelah kanan, pilih lampiran.
5. Selanjutnya pilih kartu memori lalu instal bahan yang tadi di download maka anda kan di alihkan ke pengaturan, di pengaturan hidupkan penginstalan sumber tidak di kenal.
6. pertama instal dulu Google akun manager setelah selesai lalu pilih selesai tidak perlu di buka. selanjutnya instal frp setelah selesai Buka frp bypass maka anda kan di alihkan ada tampilan masukan sandi di abaikan saja, ketik titik 3 di kanan atas untuk masuk ke browser.
7. Selanjutnya masukan email yang valid dan masih aktif atau benar setelah itu restart hp android advan s50k sobat zahra cell.
8. Setelah android hidup silahkan ikuti pengaturan hp seperti biasa di menu menambahkan akun sekarang klik jangan pernah, silahkan anda baca klik selanjutnya terus.
9. Selamat advan s50k anda terbuka tidak terjebak akun google verifikasi.
10. selesai
2. cara baypass akun google advan s50k yang bandel
untuk cara nya pertama tama sama seperti cara nomor 1 sampai poin 3 namun pada poin 4 setelah pilih bagikan maka akan muncul pilihan melalui pesan email dan blutoot dan gmail .
• silahkan pilih dan tahan logo Gmail ( gambar amplop warna merah ) maka akan di alihkan ke pengaturan gmail
• scroll ke bawah lalu pilih notifikasi
• pilih setelan aplikasi
• pilih titik tiga di kanan atas lalu pilih kelola akun lalu lanjutkan maka kita akan masuk ke menu pengaturan
• selanjutnya pilih aplikasi lalu cari aplikasi google lalu cari dan pilih notifikasi dan pilih setelan aplikasi
• selanjutnya pilih umpan akan muncul tampilan silahkan pilih lain kali nah maka anda kan masuk ke browser
• lalu ketikan setelan file maka akan muncul ikon setelan file lalu pilih maka anda masuk ke penyimpanan memori selanjutnya cari file yang sudah di download tadi cara nya sama seperti yang di atas pada point 5 sampai selesai
• jika di lakukan dengan benar maka hp advan s50k sobat zahra cell akan kembali bisa di gunakan dan akun google yang nyangkut akan hilang
• selesai
• Jika anda masih kurang paham cara hapus frp advan s50k tonton video di bawah ini :
nah itulah cara mengatasi dan bypass akun google di advan s50k (5041) tanpa komputer. semoga bisa bermanfaat dan membatu.
terima kasih sudah berkunjung.
baca juga :
Belum ada Komentar untuk "cara mengatasi hp advan s50k (5041) nyangkut di akun google terbaru "
Posting Komentar