cara mudah membuat email gratis
cara membuat email gratis di laptop atau komputer
Hai sobat zahra cell kali ini saya mau share cara membuat email gratis , email adalah salah satu media agar kita dapat terhubung dengan seseorang dalam dunia internet, email kalau di hp di ibaratkan sms melalui ini kita bisa kirim dokumen poto video musik dll email juga ada yang berbayar dan ada juga yang gratis nah untuk saat bagi yang belum memiliki email saya saya akan share caranya untuk membuat email gratis tapi kali ini saya akan mengunakan pc atau laptop melalui browser google chrome.
tapi untuk yang ingin membuat email mengunakan handphone juga cara nya kurang lebih sama seperti mengunakan pc atau laptop oke langsung saja silahkan siapkan laptop atau pc dan koneksi internet boleh mengunakan modem atau wifi
tapi untuk yang ingin membuat email mengunakan handphone juga cara nya kurang lebih sama seperti mengunakan pc atau laptop oke langsung saja silahkan siapkan laptop atau pc dan koneksi internet boleh mengunakan modem atau wifi
pertama tama silahkan buka browser google chrom atau internet ekspoler maka akan masuk ke tampilan ini lalu masukan situs www.google.com
lalu pilih gmail di pojok kanan atas lihat gambar yang di tandai merah
lalu silahkan pilih tambah akun (akun untuk sendiri) lalu akan ada tampilan seperti dibawah ini
1. silahkan masukan nama anda di kotak yang sudah di sediakan tulis nama depan dan belakang
2. pada kotak nama pengguna silahkan tulis alamat email yang akan di gunakan nanti tulis tulis saja nama anda lagi nanti juga akan ada saran nama pengguna email yang akan di gunakan
3.pada kolom sandi silahkan masukan kata sandi yang akan di gunakan nanti waktu akan masuk ke akun gmail
4. pada kolom konfirmasi silahkan ketikan lagi kata sandi yang tadi di masukan harus sama
setelah semua kolom sudah di isi silahkan pilih berikutnya maka akan saran untuk nama pengguna email silahkan pilih salah satu biasanya ada tulisan warna merah
lalu akan tampil tampilan di atas silahkan masukan nomor telepon jika kita ingin memasukkan nomor telepon untuk konfirmasi tapi jika tidak mau di kosongkan juga tidak apa-apa saran sih masukan saja karena nomor telepon ini nantinya akan di gunakan jika lupa kata sandi.
lalu masukan alamat pemulihan jika anda punya email yang lain fungsinya sama seperti nomor telepon tadi untuk konfirmasi jika suatu saat kita lupa kata sandi silahkan masukan jika ada kalau tidak ada kosongkan saja
lanjut masukan tanggal lahir tanggal bulan dan tahun lahir pada kolom jenis kelamin silahkan pilih salah satu pria atau wanita sesuai jenis kelamin anda
selanjutnya akan ada tampilan ini silahkan pilih saya setuju untuk memproses pembuatan email baru
silahkan tunggu beberapa saat sampai proses selesai bila sudah selesai akan tampil dasbor email anda selamat email anda sudah selesai di buat
silahkan catat alamat email dan kata sandi nya agar tidak lupa pas nanti mau log in ke akun anda
mungkin itu yang dapat saya sampaikan semoga bermanfaat amiiiin
jangan lupa baca juga post yang lain nya hanya di zahra cell
untuk melihat cara membuat email menggunakan hp silahkan kunjungi cara membuat email
terimakasih sudah berkunjung
Belum ada Komentar untuk "cara mudah membuat email gratis"
Posting Komentar